PATRICK HANDYCRAFT



1.   
Bisnis kerajinan tangan merupakan bisnis yang berkembang pesat di Indonesia. Walaupun bukan kebutuhan pokok, namun isndustri kreatif yang satu ini semakin maju dan banyak mendapat permintaan seiring dengan meninkatnya daya beli masyarakat. Seperti usaha milik Pak RT ini yang memiliki 2 cara dalam menjual produk-produknya yakni membuat prosduk sesuai pesanan pelanggn dan membuat produk kerajinan sesuai selera sendiri yang kemudian dipasarkan pada waktu dan event tertentu. Usaha yang ditekuni Pak RT ini mulai berdiri sejak tahun 80-90 yang awalnya memproduksi tas-tas dan pada tahun 2005-2006 memiliki 200 karyawan. Namun pada tahun 2008 mengalami krisis global dengan proses produksi yang masih tetap berjalan namun profit mulai menurun. Keuletan pak RT masih berusaha keras menjalankan usahanya hingga sekarang dengan harapan usaha yang telah dirintisnya sejak lama itu dapat berkembang lagi seperti saat ini.

Dusun Gemahan Web Developer

Tidak ada komentar:

Posting Komentar